MENU TUTUP

Suara Dentuman Keras Gemparkan Warga Buleleng Bali

Ahad, 24 Januari 2021 | 14:51:41 WIB
Suara Dentuman Keras Gemparkan Warga Buleleng Bali

MONITORRIAU.COM - Warga Buleleng, Bali, digegerkan suara dentuman keras, pada Minggu (24/1/2021). Hingga kini, dentuman misterius itu masih diselidiki.

Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 10.26 Wita. "Saya kira gunung meletus. Suaranya keras sekali," ujar Putu Surya, warga Busungbiu, Buleleng.

Surya mengatakan, dentuman super keras itu didengar semua warga. Ada yang menyebut ada benda yang melesat di langit dan tak lama kemudian diikuti suara dentuman.

Kepala BPBD Bali Made Rentin yang dihubungi mengatakan, hingga kini masih belum masih dilakukan penelusuran terkait dentuman tersebut. Dia memastikan. Dentuman itu bukan berasal dari gempa bumi.

"Untuk sementara nihil kejadian di darat. Kemungkinan di laut," katanya.*** (okezone)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT. PERTAMINA PATRA NIAGA Bersama MALAYA R & D Lakukan Penanaman Mangrove dan Pengendalian Sampah di Daerah Aliran Sungai Dumai

2

Laudia Cinta Bella, Jahit Indahnya Masa Depan Lewat Vokasi PHR

3

HANI 2024 dan Deklarasi Indonesia Bersinar, BNN RI Musnah BB Narkoba

4

Sosialisasi Cegah PMK, Serda Iwan Sahputra Temui Masyarakat

5

Teduh FC Gelar Turnamen Futsal 3 Kategori Sekaligus