MENU TUTUP

Mantap...!!! Dua Pemain Asing Ini Perkuat TIm Persikalis Kabupaten Bengkalis

Kamis, 09 Februari 2017 | 18:09:44 WIB
Mantap...!!! Dua Pemain Asing Ini Perkuat TIm Persikalis Kabupaten Bengkalis

BENGKALIS (MR) - Dua pemain asing asal Cili Cristian Eduardo Carrasco Gonzalez dan Cristian Alejandro akan memperkuat Persatuan Sepak Bola Bengkalis (Persikalis) dalam turnamen Persikalis Cup 2017 yang akan digelar tanggal 10 hingga 12 Februari di Stadion Muhamad Ali Air Putih Bengkalis. 

Usai latihan bersama tim Persikali Cristian Alenjandro mengungkapkan bahwa bergabungnya ia bersama Persikalis dalam turnamen ini merupakan salah satu hal yang luar biasa, walaupun selama karirnya di sepak bola sudah banyak bergabung dengan tim besar di sejumlah liga.

"Saya pertama kali ke Bengkalis ini dan melihat tim yang ada saat ini optimis menjuari kejuaraan ini," ujarnya Alejandro yang mengisi posisi gelandang ini.

Pasif dalam berbahasa indonesia dan juga bisa berbicara bahasa minang ini merupakan sebuah kebanggan bagi Alejandro dan Semen Padang FC merupakan tim terakhir yang pernah diperkuatnya. Ketika ditanya bisa berbicara bahasa padang Alesandro langsung menjawabnya.

"Saketek-Saketek," jawab Alenjandro.

Sementara itu Cristian Eduardo Carraso Gonzales yang terkenal dengan julukan Spiderman ini merasa senang bisa diajak bergabung dengan Persikalis dan selama karirnya juga telah banyak bergabung dengan tim besar, seperti PSMS Medan, Persebaya, PSM Makasar dan klub lainnya.

"Ya saya senang dan baru pertama ke bengkalis ini dan perjalannya menyenangkan melewati laut dan yang jelas saya akan bertekad bisa membawa persikalis menjuari kejuaran ini," Kata Eduardo yang mengisi posisi Striker ini.

Sementara itu Manager Persikalis Taufik mengungkapkan dengan diperkuatnya oleh dua pemain asinng ini nantinya bisa menampilkan permain yang terbaik, selain itu target yang dipasang tentu bisa menjuarai kejuaran ini nantinya.

"Dalam turnamen ini akan berlag 4 tim diantaranya Persikalis, PSP Padang, PSPS Pekanbaru dan Nabil FC," kata Taufik.*** (BENGKALIS (MR) - Dua pemain asing asal Cili Cristian Eduardo Carrasco Gonzalez dan Cristian Alejandro akan memperkuat Persatuan Sepak Bola Bengkalis (Persikalis) dalam turnamen Persikalis Cup 2017 yang akan digelar tanggal 10 hingga 12 Februari di Stadion Muhamad Ali Air Putih Bengkalis. 

Usai latihan bersama tim Persikali Cristian Alenjandro mengungkapkan bahwa bergabungnya ia bersama Persikalis dalam turnamen ini merupakan salah satu hal yang luar biasa, walaupun selama karirnya di sepak bola sudah banyak bergabung dengan tim besar di sejumlah liga.

"Saya pertama kali ke Bengkalis ini dan melihat tim yang ada saat ini optimis menjuari kejuaraan ini," ujarnya Alejandro yang mengisi posisi gelandang ini.

Pasif dalam berbahasa indonesia dan juga bisa berbicara bahasa minang ini merupakan sebuah kebanggan bagi Alejandro dan Semen Padang FC merupakan tim terakhir yang pernah diperkuatnya. Ketika ditanya bisa berbicara bahasa padang Alesandro langsung menjawabnya.

"Saketek-Saketek," jawab Alenjandro.

Sementara itu Cristian Eduardo Carraso Gonzales yang terkenal dengan julukan Spiderman ini merasa senang bisa diajak bergabung dengan Persikalis dan selama karirnya juga telah banyak bergabung dengan tim besar, seperti PSMS Medan, Persebaya, PSM Makasar dan klub lainnya.

"Ya saya senang dan baru pertama ke bengkalis ini dan perjalannya menyenangkan melewati laut dan yang jelas saya akan bertekad bisa membawa persikalis menjuari kejuaran ini," Kata Eduardo yang mengisi posisi Striker ini.

Sementara itu Manager Persikalis Taufik mengungkapkan dengan diperkuatnya oleh dua pemain asinng ini nantinya bisa menampilkan permain yang terbaik, selain itu target yang dipasang tentu bisa menjuarai kejuaran ini nantinya.

"Dalam turnamen ini akan berlag 4 tim diantaranya Persikalis, PSP Padang, PSPS Pekanbaru dan Nabil FC," kata Taufik.*** (bengkalisone)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT. PERTAMINA PATRA NIAGA Bersama MALAYA R & D Lakukan Penanaman Mangrove dan Pengendalian Sampah di Daerah Aliran Sungai Dumai

2

Laudia Cinta Bella, Jahit Indahnya Masa Depan Lewat Vokasi PHR

3

HANI 2024 dan Deklarasi Indonesia Bersinar, BNN RI Musnah BB Narkoba

4

Sosialisasi Cegah PMK, Serda Iwan Sahputra Temui Masyarakat

5

Teduh FC Gelar Turnamen Futsal 3 Kategori Sekaligus