MENU TUTUP

Deretan Ruko di Pangkalan Kerinci Lolos dari Kebakaran Hebat

Selasa, 05 Juli 2016 | 12:35:41 WIB
Deretan Ruko di Pangkalan Kerinci Lolos dari Kebakaran Hebat

MonitorRiau.vom, Pangkalankerinci - Kebakaran hampir saja menghanguskan deretan ruko di Jalan Lintas Timur (Jalintim) Pangkalan Kerinci, Pelalawan, Riau, Senin (4/7/2016) pagi. Beruntung api tidak meluas dan bisa dipadamkan.

Seperti yang dikutip Dari GoRiau.com di lokasi, kebakaran di salah satu ruko tersebut diduga berasal dari hubungan arus pendek listrik di toko telpon seluler (ponsel).

"Dugaan penyebab kebakaran, api berasal dari konslet listrik di perangkat komputer," ungkap Dedi, salah seorang warga.

Beruntung mobil Pemadam Kebakaran milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pelalawan cepat datang di lokasi, sehingga api tidak sempat meluas.

Peristiwa ini sempat menjadi tontonan warga yang penasaran untuk menyaksikan langsung upaya pemadaman.(grc)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Besok Radja Langit Cup U-9 dan U-11 Digelar, 27 Tim Siap Berlaga

2

Awal Agustus, Persekat Gelar Bocil Fun League U-8 Musim ke-2

3

Tempat Pelatihan Diksar Satpam PT Maritim Dua Satu Diresmikan

4

Dengan Dukungan Walikota, PSSI Dumai Siapkan Lapangan Futsal, Mini Soccer dan Stadion Utama

5

Management PT. KPI RU-II Dumai Kunjungi Makodim 0320/Dumai Untuk Tingkatkan Sinergi