MENU TUTUP
Pilgubri 2018

Bawaslu Riau Minta APK Paslon Dicopot Seluruhnya

Kamis, 21 Juni 2018 | 09:33:49 WIB
Bawaslu Riau Minta APK Paslon Dicopot Seluruhnya Ketua Bawaslu Riau, Rusidi Rusdan

PEKANBARU (MR) - Sehubungan dengan akan berakhirnya masa Kampanye 24 - 26 Juni 2018 yang merupakan masa tenang, Bawaslu Riau minta semua Alat Peraga Kampanye (APK) harus sudah dibersihkan.

Demikian dikatakan Ketua Bawaslu Riau, Rusidi Rusdan Rabu (20/6/18).

"Kita sudah layangkan surat Permintaan Bawaslu kepada KPU Riau terkait Pembersihan APK Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Riau 2018," terangnya.

Menurutnya, permintaan pembersiham APK PaslonGub tersebut adalah untuk menjalankan amanat PKPU  Nomor 4 tahun 2017 Pasal 31 "KPU Provinsi/KIP Aceh dan KPU/KIP Kabupaten/Kota berkoordinasi dengan pemerintah daerah dan Bawaslu Provinsi dan/atau Panwas Kabupaten/Kota membersihkan Alat Peraga Kampanye paling lambat 3 (tiga) hari sebelum hari dan tanggal pemungutan suara".

"Kita mohon krpada KPU Riau untuk menginstruksikan kepada KPU Kab/Kota agar berkoordinasi dg Panwaslu Kab/ Kota  dlm pelaksanaan pembersihan APK dimaksud mengingat 3 hari sebelum hari Pelaksanaan Pungut Hitung itu adalah hari Sabtu 23 Juni 2018," kata Rusidi. (riauterkini.com)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Dandim Antony Sampaikan Bahwa TNI-Polri Siap Bersinergi Jaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat

2

Dapatkan Sepatu Sekolah Berkualitas di Toko Bergeef Dumai

3

Dandim 0320/Dumai Hadiri Apel Kesiapan Pemilihan Suara Ulang di Mapolres Dumai

4

Pelantikan PERMASKAB Bengkalis Kota Dumai Dihadiri Bupati Akhir Juli Segara Dikukuhkan

5

PT. PERTAMINA PATRA NIAGA Bersama MALAYA R & D Lakukan Penanaman Mangrove dan Pengendalian Sampah di Daerah Aliran Sungai Dumai