
TEMBILAHAN (MR) - Objek wisata religi Makam Syekh Abdurrahman Siddiq atau dikenal dengan Tuan Guru Sapat ini terdapat berbagai macam bentuk Oleh-oleh.
Oleh-oleh itu tersedia seperti; gelang, cincin, kalung, kitab, gambar Tuan Guru Sapat, dan lain sebagainya. Dan berguna mulai anak-anak hingga dewasa. Harganya pun bervariasi, terlebih lagi sangat terjangkau.
Lokasinya tidak jauh dari objek makam, dan ada juga di sekitar pelabuhan kampung Hidayat, Kecamatan Kuindra.