MENU TUTUP

Sambangi Petani di Jalan Dualim, Serda Cerza Katno Laksanakan Pendampingan

Rabu, 30 November 2022 | 12:41:34 WIB
Sambangi Petani di Jalan Dualim, Serda Cerza Katno Laksanakan Pendampingan Pelaksanaan Pendampingan

DUMAI (MR) - Babinsa Kelurahan Teluk Makmur Koramil PWK 04/MK, Serda Cerzakatno melaksanakan Patroli dan sosialisasi kegiatan pendampingan karya nyata ketahanan pangan, (30/11).

Ia mendatangi langsung para petani yang berdomisili di Jalan Dualim 1 RT 01, untuk memberikan pengarahan secara langsung mengenai tata cara penanaman Kacang Panjang.

"Pendampingan ini kita lakukan untuk membantu para petani memaksimalkan hasil dari kebun mereka," paparnya.

Sesampainya di kebun, Serda Cerza Katno langsung melaksanakan pemaparan tata cara penanaman dan juga turut turun langsung melakukan penanaman.

Tak cuma melakukan pendampingan, babinsa juga Melaksanakan Sosialisasi untuk mencegah terjadinya Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Wilayah binaannya tersebut.

"Kita berharap untuk Pemilik lahan jangan membuka atau membersihkan lahan dengan cara dibakar, hal tersebut bisa berujung pidana," Katanya.

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Babinsa Sertu Mahyudin Ajak Warga Kelurahan Purnama Cegah Penyakit Mulut dan Kuku

2

Dorongan Masyarakat dan Restu Ibunda, Ferdiansyah Siap Bertarung Pada Pilkada Serentak 2024

3

Babinsa Sertu Jainal Arifin Dorong Kolaborasi Warga dan Aparat untuk Keamanan Wilayah

4

Babinsa Sertu Sareh Lakukan Pengecekan Kanal Sumber Air Bersama Security PT Ararabadi

5

Babinsa Pangkalan Sesai Patroli Karhutla dan Sosialisasi Pencegahan Kebakaran Hutan