Terkait SD Yang Tidak Layak

DPRD Inhil Janji Kawal Realisasi Pembangunan SDN 032

Wiwis juga mengakui bahwa dua bulan lalu pihaknya sudah melakukan peninjauan secara langsung bangunan sekolah tersebut.

"Memang kita akui semua butuh proses dan tentunya akan kita usahakan untuk masuk dianggarkan SKPD terkait dan kita selaku DPRD akan terus mengawal pengalokasian anggaran tersebut," janjinya

Menanggapi komitmen legislator ini, salah satu pemuda Inhil Pirman dan juga mantan Presiden Mahasiswa (Presma) Universitas Islam Indragiri (Unisi) menyambut baik pernyataan legislator ini,.

"Kita akan buktikan apa yang disebutkan oleh anggota dewan tersebut. Kita akan tunggu berjanji akan mengawal realisasi pembangunan gedung sekolah itu. Kalo pun tidak terealisasi kita wajib pertanyakan kinerjanya,"ungkap Pirman, (10/08/2016).***(hrc)




[Ikuti Monitorriau.com Melalui Sosial Media]






Untuk Berbagi Berita / Informasi / Peristiwa
Silahkan SMS ke nomor HP : 0853-6543-3434/0812-6686-981
atau email ke alamat : redaksimonitorriau@gmail.com
Harap camtumkan detail data diri Anda
Pengutipan Berita dan Foto, Cantumkan Monitorriau.com Sebagai Sumber Tanpa Penyingkatan