Wabup Inhil Sambut Kunjungan Tim BPS Riau
TEMBILAHAN (MR) - Wakil Bupati (Wabup) Indragiri Hilir (Inhil) H Syamsuddin Uti menyambut kunjungan dari Tim Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Riau, Selasa (15/10/2019).
Kunjungan tersebut dalam rangka kerjasama Sensus penduduk Kabupaten Inhil tahun 2020 mendatang.*** (diskominfops)
Wabup Inhil, H Syamsuddin Uti
Wabup Inhil H Syamsuddin Uti sedang berbincang ringan dengan Kepala BPS Riau Misfaruddin
Tim BPS Riau tampak serius menyimak uraian dari Wabup Inhil
Suasana pertemuan berlangsung kondusif
Wabup Inhil H Syamsuddin Uti menerima Cenderamata dari Kepala BPS Riau Misfaruddin
Wabup Inhil didampingi Sekretaris Disdukcapil foto bersama dengan Kepala BPS Riau dan timnya
