Daerah

Kanwil Dirjen KPPN Sosialisasikan Web Sakti

TANJUNGPINANG (MR) - Kantor wilayah Ditjen perbendaharaan provinsi Kepri di Dompak mengadakan kegiatan tata cara revisi Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) 2020,   Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran (IKPA) dan aplikasi sakti web, Selasa (4/2).

Kakanwil Ditjen Perbendaharaan Provinsi Kepri, Melalui Kepala Bidang Pelaksana Anggaran I, Budi utomo mengatakan, Hal tersebut bertujuan sebagai alat untuk mengukur kinerja pelaksanaan kementerian lembaga satuan kerja  instansi vertikal yang menggunakan dana APBN.

"Kita juga mensosialisasikan aplikasi sakti sistim aplikasi tingkat intansi yang nanti kedepannya satker melakukan pembayaran tidak perlu datang ke KPPN cukup menggunakan aplikasi sakti tersebut dan kita juga mensosialisasikan jabatan prosional  khusus nya untuk pengelola keuangan bendahara PPK ppstm  mungkinan di jabatan oleh pejabat prosional," katanya.

Kegiatan sosialisasi  tata cara revisi DIPA 2020 ini turut dihadari oleh PPK pejabat yang terkait  operatur se-provinsi Kepri.




[Ikuti Monitorriau.com Melalui Sosial Media]






Untuk Berbagi Berita / Informasi / Peristiwa
Silahkan SMS ke nomor HP : 0853-6543-3434/0812-6686-981
atau email ke alamat : [email protected]
Harap camtumkan detail data diri Anda
Pengutipan Berita dan Foto, Cantumkan Monitorriau.com Sebagai Sumber Tanpa Penyingkatan